Quest Pet Autumn 2013, 2018 di Aurea

Pet Bonedragon
Quest Tibiame Game Online RPG.
Cara melakukan Quest Pet (Binatang Peliharaan) pada Event Autumn 2013:
- Pergi ke Pulau Aurea, dari npc maja jalan terus kebawah
- Bicara pada npc Braxduir
- Kita pilih mau pet apa, misalnya kita ingin pet troll, maka pilih Troll pada pertanyaan yang diajukan oleh Braxduir.
Ada 7 pet yang ditawarkan yaitu:
- Wolf (Serigala) (bunuh 10 ekor) level 1
- Hornet (Capung) (bunuh 20 ekor) level 1
- Bat (Kelelawar) level 1
- Scorpion (Kalajengking) (bunuh 20 ekor) level 1
- Sabrecat level 6
- Crocodile (Buaya) (bunuh 20 ekor) level 10
- Troll (bunuh 30 ekor) level 10
- Braxduir akan memberi kita guci namanya Spirit Catcher (Penangkap Roh)
Jika kita lupa mengambil guci ini pada Braxduir tapi sudah masuk ke dalam gua - Hunt troll sebanyak 30 ekor yang mengeluarkan tulisan swoosh di portal Minotour Village
- Cara hunt nya:
Sot troll dengan senjata kecil saya, lalu begitu darah nya tinggal satu garis cepat2 use guci Spirit Catcher. Kalau berhasil maka akan keluar tulisan Swoosh berwarna merah, jika yang keluar tulisan Fail berwarna merah berarti gagal. - Nanti akan muncul tulisan yang menyuruh kita kembali ke npc Braxduir dan guci kamu berubah namanya menjadi Sealed Catcher.
- Talk npc Braxduir, maka akan dapat batu pet Troll warna nya abu2
Kalau kamu dulu pilih hunt scorpion, lalu kamu hunt scorpion maka akan dapat batu pet Scorpion warna kuning, seperti ini, batu ini kamu dapat setelah talk npc Fenduir:
Kalau kamu dulu pilih hunt Hornet (capung), lalu kamu hunt hornet maka akan dapat batu pet Hornet warna merah, seperti ini, batu ini kamu dapat setelah talk npc Lunduir:
Kalau kamu dulu pilih hunt Wolve (serigala), lalu kamu hunt wolve maka akan dapat batu pet Wove warna abu2, seperti ini, batu ini kamu dapat setelah talk npc Braxduir:
Npc Illaduir buat dapat batu Bats (kalelawar)
Npc Nevduir buat dapat batu Sabrecat - Use batu troll tersebut maka akan keluar pet troll kesayangan kamu, troll pangkat putih yang mempunyai level 10.
- Pet ini bisa kamu gunakan untuk membantu kamu hunt, tapi harus diberi makan. Makanan pet ini bisa dibeli di toko Whizpet (di dekat npc Teraduir), karena kalau tidak pet kamu bisa mati. Tapi jangan khawatir pet kamu tidak hilang tapi hanya mati saja, kalau mau di aktifkan kembali kamu tinggal use batu pet kamu.
Ditoko ini dijual:- Common feed harganya 70 gold
- Excellen feed harganya 250 gold
- Good feed harganya 150 gold
- Pet balm sealed harganya 200 gold — 300 HP
- Pet cure sealed harganya 550 gold — 600 HP
- Pet salve sealed harganya 90 gold — 150 HP
- Poor feed harganya 30 gold
(Aku sampai sekarang belum tau apa beda kegunaan masing2 makanan ini, jika teman2 tau tolong beritahu saya ya….)Guci Commond feed untuk makanan pet bisa kamu dapatkan free jika bicara pada npc Dunidar, caranya: Bicara pada npc Dunidar, lalu dapat guci Spirit Catcher, bunuh 20 ekor hornet, lalu bicara lagi pada npc Dunidar maka akan dapat guci Commond feed berwana hijau.
- Secara default kamu hanya bisa punya 2 ekor pet, kalau mau lebih maka harus beli box pet di market, harganya lumayan mahal yaitu 300 plat (mahal juga ya……?)
- Oh iya kalau kamu punya kandang Dragon Whelp , kamu bisa tukar kan pada npc Dragaduir agar bisa dapat pet anak naga level 1 (kalau level tinggi misalnya level 90 langsung dapat anak naga level 15).
Namun untuk dapatkan ini kamu harus hapus dulu semua pet yang kamu punya (ini pengalaman saya) sebab kalau tidak npc Braxduir akan menolaknya. Jadi sebaiknya kamu jalani dulu hunt pet Wolve, lalu setelah dapat petnya hapus (remove), lalu bawa guci Spiri Catcher dan Kandang Gragin Whelp ke npc Dragaduir, maka kamu akan dapat Batu Dragon Whelp seperti ini:
. Bentuk Kandang Anak Naga (Dragon Whelp) seperti ini:
- Kita bisa hunt pet kalau punya guci Spirit Catcher. Jika mau jalan pintas bisa membelinya pada npc Wyondur dengan cara membawa 6 buah permata yang dibeli di market atau dibeli di toko permata yang ada di dekat portal Mines
emerald harganya 2250 gold
ruby harganya 2250 gold
sapphire harganya 2250 gold
topaz harganya 2250 gold
onyx harganya 2250 gold
Batu Emerald ini juga di drop oleh musuh:
Minotour, Minosol, Minorrior, Troll, Yeti, Trollsmash, Trangler, Semelliot, Treant, Dwarf, Bantinel, Goldminer, dan Forofnat
Batu Ruby ini juga di drop oleh musuh
Shombie, Twombie, Long
Batu Shappire ini juga di drop oleh
eye
Batu Onyx juga di drop oleh
flame
Batu Topaz harus beli
Hehe…. daripada pusing2 mendingan beli aja deh di toko pakai gold, beres…. - Kalau kamu bisa punya 5 buah pet maka kamu akan dapat achievement lho, asyik kan…. Ayo kumpulan pet kamu sampai 5 buah, aku baru 3 buah nih yaitu pet naga, kalajengking dan troll, sedangkan pet serigalaku karena aku remove jadi hilang gak muncul lagi, gara2 aku pengen dapat pet naga makanya aku remove pet pertamaku yaitu pet serigala.
- Teman2 Tibiamers tau enggak npc Itzewitz itu nyuruh kita ngapain sih? kalau diantara teman2 ada uang tau kasih tau aku ya…..
- Pet kita bisa diganti nama pet, disini saya ganti nama Dragon Whelp menjadi Nitadragon.
Caranya: Munculkan dulu pet yang mau diganti namanya/Tekan tanda pagar/tekan angka 1 yaitu Character Info/Pilih tulisan Pets/Langsung kelihatan pet yang mau kita ganti namanya tulisannya berwarna merah/tekan angka 2 Change Name/Tuliskan nama Pet yang kamu inginkan, disini saya menulis “Nitadragon”/Enter - Sebenarnya event ini buat yang suka hunt (mengumpulkan level, yaitu Rank Top 100 player) tidak ada gunanya dianggap buang2 waktu dan pemborosan (hihihi…. disini aku masuk rank 181, payah banget ya…. Char Satyawan yang sudah masuk rank 1 Top 100 player), tapi buat yang suka mengumpulkan achievement amat berarti karena rank a.c. nya pasti akan bertambah naik. Rank ku (anitaa w 22) di Achievement Ranking saat ini baru mencapai rank 33 (masih jauh ya buat mencapai rank 1 hehehe…. Char Chibin tuh sudah mencapai rank 1 achievement)
- Jika hewan peliharaan mati, maka Pet kehilangan 10% dari EP-nya
- Mereka (pet tersebut) hanya ‘seperti’ salinan dari monster, jadi jika Anda misalnya telah mempunyai pet Wolf, maka Anda hanya akan memiliki serigala 179 HP, 15-12 kerusakan Hit, dan kelemahannya: api, es, energi. Setiap hewan peliharaan mengalami kerusakan dan kelemahan, Anda harus hati-hati dalam memilih pet yang digunakan untuk melawan rakasa ketika berburu, dan pasti Anda akan membutuhkan hewan tingkat tinggi untuk menghadapi ghost misalnya
- Setelah lebih dari 200 x use maka Batu Pet kamu akan rusak dan berubah menjadi batu abu2.
- Cara untuk mengembalikan atau memperbaiki Batu Pet Anda yang rusak, cari batu permata topaz, emerald, onyx, safir, dan ruby
Batu topaz harus beli
Batu Emerald di drop oleh : Minotour, Minosol, Minorrior, Troll, Yeti, Trollsmash, Trangler, Semelliot, Treant, Dwarf, Bantinel, Goldminer, dan Forofnat
Batu Onyx di drop oleh Flame
Batu Shappire di drop oleh Eye
Batu Ruby .di drop oleh Shombie, Twombie, Long
Batu2 ini bisa juga di beli dengan gold di toko di dalam gua dekat portal mines Aurea, yaitu:
Harga batu Topaz 2250 gold
Harga batu Emerald 2250 gold
Harga batu Onyx 2250 gold
Harga batu Sapphire 2250 gold
Harga batu Ruby 2250 gold
atau dibeli di Market Place dengan plat, yaitu:
Harga batu Topaz 30 plat
Harga batu Emerald 30 plat
Harga batu Onyx 2250 30 plat
Harga batu Sapphire 30 plat
Harga batu Ruby 30 plat
Lalu berikan ke Talk NPC Wyondur maka semua batu itu akan diambil dan Anda akan mendapat Bag Spirit Catcher, setelah itu langsung Talk NPC Braxduir maka Batu Pet Anda yang rusak akan bisa digunakan lagi.
- Kalau Batu Pet Naga Hitam setelah 100 x use maka akan rusak dan berubah bentuk batunya menjadi batu abu2.
Cara memperbaiki Batu Pet Naga Hitam yang rusak bawa 3 buah Dragon Pearl (Mutiara Hitam) berikan ke NPC Braxduir. - Jika Anda Level 100 mulai membuat pet, pasti dapat Pet pangkat merah
- Bentuk Batu Terror Bird seperti ini:
- Bentuk Batu Pet Anak Naga, Batu Pet Ice Dragon, Batu Pet Naga Hitam, Batu Pet Long seperti ini:
- Bentuk Batu Pet Crocodile, Batu Pet Troll seperti ini:
- Bentuk Batu Pet Demon seperti ini:
- Bentuk Batu Ice Bear, Batu Pet Sabrecat seperti ini:
- Quest Pet Bone Dragon (saya dibantu oleh char Mezno, char Christian dan char Shuyn di W22)
Pet Bonedragon
- Pertama2 Talk npc Nonam di dalam rumah dekat pelabuhan Aurea. Dapat perintah untuk mencari 1 buah telur Weird Dargon
- Cari 15 buah telur emas
Cara mendapatkan Telur Emas yaitu dengan mengumpulkannya di tempat-tempat seperti ini:
1.Hunt Metriach untuk dapat telur emas. Atau cari di hutan2 juga bisa dapat telur emasCari Telur Emas di Hutan-hutan, di tempat seperti ini
2. Atau Telur Emas bisa mendapatkannya dengan membunuh Matriach di tempat-tempat ini:
King Telur Emas di Ashmor
King Telur Emas di Banuna
King Telur Emas di Yabutu
King Telur Emas di Solahmar
King Telur Emas di St. Nivalis
King Telur Emas di Treasure Island
King Telur Emas di Starrfish Island
- Talk Hazel akan memberikan telur Weird Dragon Egg (Telur warna abu2)
- Talk npc Nonam dapat Kapak Bone Slicer
- Ke Solahmar
Pakai baju full es, cincin dan kalung plat, wpn 129 - Cari tulang kepala binatang, use kapak Bone Slicer di kiri town solahmar
Tulang Kepala Hewan
- Maka akan keluar musuh Marrowar
Use kapak Bonne Slicer di depan Marrowar ketika darahnya tinggal setengah
- Use kapak Bone Slicer pada saat darah Marrowar tinggal setengah
- maka MArrowar akan Drop tulang Elder Dragon Bone, cari sebanyak 3 buah
Drop Tulang Elder DRagon Bone
- Talk npc Nonam
- Dapat Batu Vibrant Soul Stone, bentuknya seperti kupu2
Vibrant Soul Stone
- Pergi Yabutu, tukar baju jadi full listrik mpn 79 es
- ke Portal Kota Dojo Yabutu
- Hunt Long, use kupu Vibrant Soul Stone pada saat darah Long tinggal setengah
- Hunt terus sampai ada tanda panah untuk pergi Aurea
- Talk ke npc nonam di Aurea
- Talk npc Nonam lagi dapat batu Fiery Stone Soul
Fiery Soul Stone
- Tukar armour menjadi full api cincin kalung plat wpn 129
- Hunt naga api boleh dimana saja, di vulcano Fabulara, Banuna atau di Vargos Aurea
Pada saat nya naga apinya tinggal setengah maka use batu Fiery Stone Soul nyaPada saat darah Naga api tinggal setengah use batu Fiery Stone Soul
- Hunt terus sampai ada perintah kembali ke Aurea
- Talk npc Nonam dapat batu biru Freezing Soul Stone
Batu Freezing Aoul Stone
- Ke St Nivalis. Gantu armour full es cincin kalung plat wpn 129
- Ke Portal Dragon
- Hunt naga es ketika darahnya tinggal setengah use batu biru Freezing Soul Stone, hunt terus sampai dapat perintah berupa tanda panah kembali ke Aurea
Pada saat darah naga es tinggal setengah use batu biru Freezing Soul Stone
- Kembali ke npc nonam
Talp npc Nonam di Aurea
- Sekarang cari pedang dan gelas di Pulau Ephialtis di portal Temple Plateu
- Ganti arm full es cincin kalung plat wpn holy
musuh naga hitam Ephialtis. Lihat petaada musuh naga hitam di pulau Ephialtis
- Lihat peta, nah disini tempat Telur Matriach
Tabrak telurnya maka akan keluar King Matriach
- Tabrak telurnya maka akan keluar King Matriach
Sot Matriach di Ephialtis
- Bunuh King Matriach ini, maka akan drop 3 barang yaitu:
Explosive Trap, Tulang Drake Bone, batu merah Magic GemDrop Tulang Drake Bone
Drop Batu merah Magic Gem
Drop Explosive Trap
- Lalu Use ketiga barang tersebut sampai keluar hati Black Heart
Jantung Black Heart
- Kembali ke npc Nonam
Berikan Jantung Black Heart jk npc Nonam
- Lalu dapat perintah lagi untuk kembali ke Ephilatis untuk mencari 2 item lagi
- Ganti arm full es cincin kalung plat weapon holy ke Portal Temple Plateu.
Musuh Rhozambie, Vampelder, Archlich pangkat hitam. - Tabrak meja dapat gelas Ritual Chalice
Item Gelas Ritual Chalice
- Ganti arm full baju api demon wpn listrik, musuh demon pangkat. Ke Portal Mountain
- Tabrak tulnag dapat weapon Ritual Dagger
Item Pedang Ritual Dagger
- Jalan ke kiri tengah
- Jalan pulang mundur masuk ke pintu yang ada gambar tengkoraknya
Jalan pintas untuk pulang
- Kembali ke nc nonam, jangan lupa bawa 1 buah batu pet dragon apa saja, saya bawa batu pet dragon es yang mau dikorbankan
Bawa 3 item ke npc nonam, yaitu batu dragon es, gelas dan pedang
- Bawa batu pet Ice Dragon, Pedang dan Gelas
- Pilih Ice dragon, maka batu pet dragon es yang kita bawa akan hilang dan diganti dengan batu pet Bone Dragon oleh npc Nonam
Batu pet Bonedragon Stone
- Dapat batu Bonedragone stone dan Achievement _Risk Taker”
Status pet Bonedragon
- Tampilan pet Bonedragon
Pet Bonedragon
- Selesai, selamat mencoba !!!
Copyright © Anita Handayani,
anitaa w22 level 87 (16 Desember 2013)
anitaa w22 level 101 (10 Maret 2016)
anitaa w22 level 108 (10 Maret 2018)
Leave a Reply